Ciri khas menyantap nasi jamblang dipinggiran jalan.

4. Menikmati Nasi Jamblang dari Pinggiran Cirebon

Nasi jamblang terdiri atas nasi yang diletakkan di atas daun jati, lalu dilengkapi berbagai lauk yang disediakan buffe atau prasmanan, seperti tempe, telur dadar, prekedel, dan lainnya. Tak lupa, sebagai pelengkap, sambal yang dibungkus daun pisang.

Ada alasan tersendiri kenapa nasi jamblang menggunakan daun jati dan bukannya daun pisang?

“Daun jati juga beraroma khas yang sedap,” 


 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Strategi promosi usaha nasi jamblang